Psikotes

Tes Psikologi dan lebih sering disebut sebagai Psikotes adalah suatu metode tes untuk mengukur aspek individu secara psikis. Beberapa macam tes ini seperti, tes tertulis, tes visual, atau evaluasi secara verbal yang teradministrasi untuk mengukur fungsi kognitif dan emosional. Tes dapat diaplikasikan kepada anak-anak maupun dewasa. Dalam dunia kerja tes ini digunakan untuk tes pada recrutment karyawan baru.
Pic Comot Dari Google
Modal terbaik dari sebuah psikotest adalah menyiapkan mental dan suasana hati bahwa test ini bukanlah sebuah bencana besar ketika kita tidak di terima di tempat kita kerja. Disisi lain test ini hanyalah prediksi atau suatu metode pengukuran untuk mengetahui gambaran tentang diri kita saat itu dengan perbandingan untuk kepentingan perusahan kedepan .  Apakah kita sesuai dengan kriteria yang di harapkan oleh perusahaan atau tidak. Tes Psikologi digunakan untuk mengukur berbagai kemungkinan atas bermacam kemampuan secara mental serta apa-apa yang mendukungnya, termasuk prestasi, kemampuan, kepribadian, intelegensi, atau bahkan fungsi neurologis. 
Ketika kita tidak diterima di perusahaan yang kita lamar kerena kita gugur dalam psikotest ini janganlah berkecil hati untuk hal ini.  Kondisi psikologi dan kebiasaan seseorang masih dapat di perbaiki dari waktu ke waktu, dan orang yang akan memperbaiki adalah kita sendiri dengan segala kesadaran dan seberapa jauh kita mengenali dan menerima kondisi kita sendiri.
so jadi

"turn on your life don’t late"
Jadi nanti ketika kita menghadapi tes Psikologi jangan pernah takut
Sumber Soalpsikotest


EmoticonEmoticon